Malam Musik Seminari
Rangkaian acara MAMURI ( Malam Musik Seminari ) dilaksanakan secara bertahap. Berikut tahapan yang sudah dilaksanakan dengan sukses di Aula Seminari Mertoyudan dan dihadiri oleh Seminaris, Staff dan beberapa Guru.





Rangkaian acara MAMURI ( Malam Musik Seminari ) dilaksanakan secara bertahap. Berikut tahapan yang sudah dilaksanakan dengan sukses di Aula Seminari Mertoyudan dan dihadiri oleh Seminaris, Staff dan beberapa Guru.
SMA Seminari dalam upaya pengembangan karakter dan semangat kepramukaan peserta didiknya berdasarkan dasa dharma dan tri satya, mengadakan kegiatan pelatihan baris – berbaris. Pelatihan ini dilaksanakan pada tanggal 14 Agustus 2023 dengan tim pendamping bidang kesiswaan SMA Seminari. Kegiatannyapun mencakup bagaimana keterampilan baris-berbaris yang tepat. Selain itu, dalam kegiatan baris – berbaris juga dilatihkan spirit…
OSIS merupakan organisasi siswa intra sekolah yang memiliki visi menggerakkan dan memberdayakan komunitas Seminari Mertoyudan. Pada semester satu ini LDK dan programasi OSIS dilaksanakan pada tanggal 28 – 29 Juli 2023, tema yang digulirkan bidang kesiswaan bagi pengembangan kepemimpinan OSIS adalah menumbuhkan semangat melayani dan spirit of leadership. Hari pertama LDK OSIS dilaksanakan dengan kegiatan…
Magelang, Sabtu (13/05/2023) – SMA Seminari Mertoyudan Magelang merayakan kelulusan tahun ajaran 2022/2023 dengan upacara yang meriah dan penuh sukacita. Acara kelulusan ini menjadi momen penting bagi para seminaris yang telah melewati perjalanan panjang dalam pendidikan dan formasi mereka menjadi calon pemimpin Gereja masa depan. Angkatan 108 yang lulus ini menamai diri mereka sebagai “Samaring…
Kegiatan kepramukaan SMA Seminari Mertoyudan tahun pelajaran 2022/2023 dilaksanakan secara khusus dalam rangka memperingati hari pramuka ke-61. Malam ulang janji pramuka dilaksanakan pada tanggal 14 Agustus 2022 pukul 20.00 – 10.00 WIB di lapangan sepak bola SMA Seminari. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menyegarkan kembali spirit kepramukaan, semangat untuk menghidupi dasa dharma dan…
Kegiatan donor darah yang dilaksanakan Seminari Menengah St. Petrus Canisius pada Jumat, (10/09/23) merupakan program rutin sekolah yang diselenggarakan satu kali dalam satu semester. Kegiatan ini bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Magelang. Peserta kegiatan donor darah ini tidak hanya seminaris, tetapi juga guru dan staf, dengan dasar gerak bersama untuk sesama. Adapun…
Mertoyudan, Hari Orang Tua (HOT) bagi Kelas Persiapan Pertama (KPP) dan Kelas Persiapan Atas (KPA) dilakasanakan pada Minggu, 21 Agustus 2022. Acara dimulai dengan misa yang dipimpin oleh Romo Sumarga MSF, Romo Risdi MSF dan Romo Budiarto Gomulia SJ yang berlangsung khidmat diikuti oleh semua seminaris KPP dan KPA didampingi oleh orang tua bertempat di…